Tips Mengirim Paket Kue Basah Agar Tetap Fresh

 

Screenshot_91

Mengunakan jasa pengiriman, tentunya kamu tidak bisa memprediksi apa yang terjadi selama barang kamu dikirim oleh kurir. Oleh karena itu, kamu harus “sedia payung sebelum hujan” yakni memprediksikan kemungkinan-kemungkinan yang terjadi. Inilah tips agar paket kue basah kamu tetap fresh dalam pengiriman.

  1. Jika kamu mengirimakn kue basah, usahakan agar kue tersebut baru dibuat atau fresh from the oven. Jangan terlalu lama jarak antara pembuatan dan pengiriman, itu akan membuat kue menjadi tidak fresh.
  2. Gunakan Styrofoam untuk meredam getaran dan guncangan ketika pengiriman
  3. Apabila bahan kue mudah cair, sisipkan dry es di sekitar kue kamu
  4. Gunakan kardus yang seukuran, jangan terlalu besar karena bisa membuat kue tidak stabil

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *